The Star CarWash

Dikerjakan oleh tenaga terampil dan SDM yang terlatih, serta didukung oleh peralatan dan bahan pendukung kerja dengan performa tinggi dan terbaik di kelasnya.
Dengan teknologi high pressure 170 BAR yang mampu meluruhkan kotoran dan membuat area kolong mobil 5x lebih bersih.
Water Softener System
Untuk selalu memberikan yang terbaik kami menggunakan air yang telah melalui proses “water softener system”, sehingga air yang kami aplikasikan untuk membersihkan mobil aman dan tidak meninggalkan residu.


Dengan 5 jenis handuk microfiber berbeda yang digunakan sesuai dengan media dan fungsinya, dipadukan dengan penerapan sistem ganti handuk baru/bersih untuk setiap mobil yang berbeda memastikan kualitas pengeringan bodi mobil sangat aman dan terjamin.
CarWash Regular
“Cara hemat dan praktis untuk perawatan mobil kesayangan keluarga.”
Hadir untuk memberikan perawatan mobil sehingga terlihat bersih dan elegan.
Waktu Pengerjaan
45 - 60 Menit


CarWash Deluxe
“Dengan 2 tahap (cuci + wax) menjadikan mobil kesayangan Anda selalu terawat dan tampak seperti baru”
Perawatan mobil kesayangan kami berikan secara praktis dan aman, karena aplikasi dilakukan secara manual.
Dengan bahan wax khusus (dari USA) berfungsi untuk memberikan perlindungan serta meminimalkan proses oksidasi (pertumbuhan jamur) sekaligus memberi efek kilau pada mobil.
Waktu Pengerjaan
60-90 menit
CarWash Ultra
“Hadir dari hasil pengamatan dan penelitian tim kami untuk menyempurnakan perawatan mobil kesayangan”
Dengan 3 tahapan (cuci + polish + wax) untuk menyempurnakan dan meningkatkan kecerahan warna sekaligus melindungi dari proses oksidasi dengan cara aman (dilakukan secara manual).
Polish berfungsi sebagai pra-waxing untuk menghilangkan swirl, memberi efek wet look dan membuat warna cat lebih tajam.
Disempurnakan oleh waxing yang berfungsi untuk melapisi dan melindungi dari sinar UV untuk meminimalisir proses oksidasi.
Waktu Pengerjaan
80 - 100 Menit


CarWash Healthy
“Satu-satunya cuci mobil yang menawarkan paket kesehatan”
Cuci mobil dengan paket kesehatan untuk melindungi keluarga Anda. Dengan aplikasi Plasma Air Generator pada kabin yang menghasilkan ion plasma berfungsi untuk membunuh virus, kuman dan bakteri penyebab bau pada interior mobil.
Waktu Pengerjaan
60-70 menit
CarWash Deluxe Healthy (Cuci + Wax + Bacteria Killer)
“Perpaduan unik perawatan mobil praktis dan kesehatan interior”
Merupakan perpaduan perawatan dan kesehatan yang menjadi pilihan untuk mendapatkan hasil terbaik.
Perawatan bodi mobil yang praktis sekaligus mendapatkan kabin/interior yang sehat bebas kuman, virus dan bakteri.
Waktu Pengerjaan
75-100 menit


CarWash Ultra Healthy (Cuci + Polish + Wax + Bacteria Killer)
“Penyempurnaan perawatan dan kesehatan interior mobil”
Menjadi pilihan sempurna untuk mendapatkan hasil ultra maksimal untuk perawatan bodi mobil dan menjaga kesehatan interior/kabin.